Pada Sabtu, 6 Maret 2021 telah dilaksanakan Webinar dalam rangka HUT PPPKMI ke 33 dengan tema “Anak Muda Cerdas Tangkal Hoaks Covid-19, Bijak Menggunakan Sosial Media” yang dihadiri oleh 670 peserta di Zoom dan disaksikan secara live di Youtube oleh 55 peserta, dengan narasumber-narasumber :
1. Dr. Asri Masitha Arsyati, SKM, MKM selaku Pengurus PPPKMI Pusat dengan topik “Isu-Isu Hoaks Mengenai Covid-19”
2. Firdza Radiany selaku data analyst dan inisator @pandemictalks dengan topik “Kreatif Menepis Hoaks Covid-19